Cara membuat Logo TV ONE



1. Bukalah program Adobe Photoshop

2. Setelah terbuka, pilih file > new. Lalu atur
a. Width : 300 pixels
b. Height : 300 pixels
c. Resolution : 72 pixels/inch
d. Mode : RBG Color
e. Contents : White
Lalu klik OK



3. Kalau terlihat ukurannya kecil bisa diperbesar dengan tekan ctrl + +
4.klik horizontal type tool, klik dan tulis “tv ne” dengan font Arial Black dan warna merah tua.


5. Pilih Layer > New > Layer. Cara cepatnya tekal crtl+shift+n atau klik tanda yang terdapat di layer windows


6. Klik elliptical marquee tool, buat lingkaran di tengah huruf v dan n pada kalimat “tv ne”



7. Beri warna merah yang sama dengan tulisan “tv ne” di lingkaran tadi dengan paint bucket tool.


8. Lalu pilih Select > Deselect, untuk menghapus garis titik-titik. Cara cepatnya ctrl+D



9. Lalu pilih brush tool dan dipilihkan di pojok atas kiri lingkaran.


10. Lalu pilih Filter >Blur > Gaussian Blur. Lalu atur hingga sesuai. Lalu klik OK


11. Klik Horizontal Type Tool, Klik di tengah lingkaran lalu ketik “1” masih dengan font Arial Black dan warna putih


12. Block tulisan “1”, lalu klik ctrl+T. Lalu klik. Klik angka satu kembali.


13. Klik layer “tv ne”, lalu pilih magic wand tool, klik huruf t, klik ctrl+c lalu ctrl+v, lakukan hal seperti itu pada huruf v

14. Setelah itu klik move tool, lalu klik layer 3, geser ke kanan dengan keyboard, klik layer 4 lalu geser ke kiri dengan keyboard. Lakukan hingga huruf t dan v menempel.


15. Klik layer 3, lalu tekan ctrl+E, untuk menggabungkan layer 3 dengan layer 4. Lalu pindahkan layer “tv ne” ke atas layer 4 yang baru. Lalu tekan ctrl+E kembali untuk menggabungkan


16. Hasil akhir



DOWNLOAD



Author : Nisa Rahmafira
Jenis Kelamin: Perempuan
Sekolah : SD PUTRA I Kelas 6 A
Kota Sekarang: Jakarta, Indonesia
Tanggal Lahir: 09 Januari
Blog : Gado-gado place / Otakku Place
Post to : www.ilmudesain.web.id


Artikel Menarik Lainnya :



2 comments:

serbajam on 13 February 2010 at 12:44 said...

OK..muantebbbbbbb
by http://www.serbajam.com

Kurbiadi Prabowo on 25 March 2010 at 09:01 said...

Boleh Tuh......Saya coba ah

Post a Comment

Please Your Comment

Entri Populer

Kontak Saya

HP/WA : 08562616116

Total Pageviews

Teman-Teman Blogger

Ilmu Desain Grafis Copyright © 2009 Community is Designed by Bie | development by Muryan Awaludin