Langkah 1
- Buka photoshop anda (disini saya menggunakan adobe photoshop cs6)
- Buka Gambar, File -> Open, disini saya menggunakan gambar papan tulis ( search di google aja banyak kok), kalo ga ada buat background jadi hitam saja.
- Lanjut ke Image -> Adjustments -> Levels, Ubah Shadows menjadi 20, dan Gamma menjadi 0.88. Ini membuat gambar agak gelap.
- Lanjut ke -> Adjustments -> Hue/Saturation, dan ubah Saturation menjadi 10. Ini membuat gambar lebih hidup.
Langkah 2
- Buat teks menggunakan font Blokletters Potlood (saya menggunakan ini anda bebas memilih font favorit anda), dan ukuran disesuaikan (saya menggunakan ukuran 270 pt).
- Bikin 2 layer teks seperti saya, Contoh Back To dan School, Back to di layer pertama dan School di layer kedua.
Langkah 3
- Buka Brush panel (Window -> Brush), dan atur sesuai settingan di bawah ini:
- Brush Tip Shape:
Pilih “Chalk 44 pixels” brush.
Pilih “Chalk 44 pixels” brush.
- Shape Dynamics:
- Dual Brush:
Pilih “Spatter 14 pixels” brush.
Pilih “Spatter 14 pixels” brush.
Langkah 4
- Buat layer teks menghilang dengan mengklik tanda ikon mata.
- Klik kanan layer teks dan pilih Create Work Path.
- Pilih Direct Selection Tool, Atur warna Foreground menjadi putih, dan buat layer baru, taruh di paling atas dan namain “Chalk”.
- klik kanan di work path dan pilih Stroke Path.
- Pilih Brush option dari Tool drop di menu bawah, dan checklist kotak Simulate Pressure.
- Ini akan membuat stroke di path dengan brush kapur yang kita setting tadi. Klik workpath tadi yang sudah di stroke dan hapus.
Langkah 5
- Untuk membuat stroke lain dengan warna berbeda, pertama buat workpath, kemudian, klik dan drag menggunakan Direct Selection Tool untuk memilih huruf.
- Atur Warna Foreground dengan warna yang kamu suka, kalau bisa pilih warna yang agak pudar, disini saya menggunakan warna pink dengan code #f5989d.
- Warna yang saya gunakan:
S – #f5989d
c – #fff799
h – #bd8cbf
o – #fdbd89
o – #79bcde
l – #82ca89
S – #f5989d
c – #fff799
h – #bd8cbf
o – #fdbd89
o – #79bcde
l – #82ca89
Jadi deh teks kapur ala sekolahan dulu……
Author : Fajar Arfianto
Kelas : Reguler / Malam
Sem : 2
matkul : Typografi
blog : ilmucuma.blogspot.com
Author : Fajar Arfianto
Kelas : Reguler / Malam
Sem : 2
matkul : Typografi
blog : ilmucuma.blogspot.com
0 comments:
Post a Comment
Please Your Comment